Menghitung Luas Persegi Panjang Menggunakan Turbo Pascal

Turbo Pascal

Posting bahasa program kali ini tidak berbeda dari posting sebelumnya. Langsung saja berikut kodingnya.
uses crt;
var
   p,l: integer;
   luas: real;
begin
     clrscr;
     writeln('Menghitung Luas Persegi Panjang');
     writeln('-------------------------------');
     write('Input Panjang: ');readln(p);
     write('Input Lebar: ');readln(l);

     luas := p * l;
     writeln('-------------------------------');
     writeln('Luas Adalah: ',luas:0:2);
     readln;
end.
Hasilnya sebagai berikut.

Menghitung Luas Persegi Panjang Menggunakan Turbo Pascal

1 Response to "Menghitung Luas Persegi Panjang Menggunakan Turbo Pascal"

Terima kasih sudah berkunjung di blog saya. Silahkan tinggalkan komentar.